Penyambutan Satgas Kizi XX-T Kontingen Garuda di Bumi Nusantara Camp Mavivi

    Penyambutan Satgas Kizi XX-T Kontingen Garuda di Bumi Nusantara Camp Mavivi

    DEMOKRATIK REPUBLIK CONGO - Sebanyak 60 orang tim aju chalk 1 dibawah pimpinan Dansatgas Kizi XX-T Kontingen Garuda Letkol Czi Khaidir Ilham, S.H secara resmi tiba di bandara Beni - Mavivi dan diterima oleh Dansatgas Kizi XX-S Kontingen Garuda Letkol Czi Bambang Santoso, S.H bertempat di Bumi Nusantara Camp Mavivi DRC (Demokratik Republik Congo). Rabu (29/03/2023).

    Acara serah terima tersebut dilaksanakan dengan penyerahan simbolis berupa Belencong yang diserahakan dari Dansatgas Kizi XX-S Letkol Czi Bambang Santoso, S.H kepada Dansatgas Kizi XX T Kontinoen Garuda Letkol Czi Khaidir Ilham, S.H.

    Rangkaian kegiatan dimulai dengan satgas baru berjalan kaki sejauh 1 km mengelilingi Camp Mavivi sebelum masuk kedalam Bumi Nusantara Camp. 

    Sampai di Bumi Nusantara Camp Dansatgas Kizi XX-S memberikan penghormatan terpimpin kepada satgas baru kemudian seluruh anggota satgas baru masuk dan diterima oleh seluruh anggota satgas lama. 

    Usai melaksanakan kegiatan serah terima, acara dilanjutkan dengan sesi foto bersama dengan anggota satgas baru dan satgas lama di Monument Garuda. (Jon/Mamon) 

    demokratik republik congo
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    Satgas Yonif Mekanis 203/AK Adakan Acara...

    Artikel Berikutnya

    Kasad: Jangan Ragu Bertindak Tegas

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Perwira Staf dan Danramil Jajaran Kodim 0824/Jember Hadiri dan mendukung Do’a Bersama dan Deklarasi Pilkada Damai 2024 di Polres Jember
    Kodim Jayapura Dukung Pemerintah Kota Jayapura Apel Gelar Pasukan Keamanan Pilkada Serentak Tahun 2024
    Danramil 0824/06 Ledokombo Bersama Muspika Silaturahmi Kamtibmas, Wujudkan Pilakda Damai dan Kondusif
    A Celebration of Unity: TNI 323 and Nipuralome Villagers Commemorate Battalion Anniversary Together
    Building Bonds, Building Futures: TNI 323 and Ambobera Residents Unite in Service

    Tags