Koptu Junaidin Peduli Tempat Ibadah

    Koptu Junaidin Peduli Tempat Ibadah

    Sarmi, - Berbagai langkah dilakukan oleh Babinsa Koramil Sarmi dalam meningkatkan Kemanunggalan dan sinergitas dengan masyarakat.

    Seperti yang dilakukan oleh Babinsa Koramil Sarmi, Koptu Junaidin pada Minggu (24/062/24). 

    Meski akhir pekan, tak menyurutkan niatnya untuk ikut serta membantu pelaksanaan pembangunan Masjid Mararena.

    Di lokasi itu, Koptu Junaidin terlihat bersinergi dengan warga dalam mempercepat proses pembangunan masjid tersebut.

    "Sudah menjadi tugas kami sebagai Babinsa dalam meringankan pekerjaan warga, " ujarnya.

    Koptu Junaidin menambahkan, keterlibatan dirinya selama proses pembangunan Masjid tersebut, merupakan bentuk kepedulian TNI, khususnya Babinsa.

    *Pada intinya, keberadaan kani sebagai Babinsa ini harus bisa mengatasi segala kesulitan dan keluhan warga, " pungkasnya. (*)

    Riansyah

    Riansyah

    Artikel Sebelumnya

    Aksi Tim Kesehatan Satgas Yonif 115/ML Selalu...

    Artikel Berikutnya

    Koptu Wayan Motivasi Pelaku UMKM

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Kodim Klungkung Terima Sosialisasi Peran Hukum dari Kumdam Udayana
    Anggota Koramil Banjarangkan Ajarkan Teknik SAR kepada Siswa dan Siswi Wood School Bali
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna
    Pendam Brawijaya Gelar Karya Bakti di Kecamatan Sawahan

    Tags